Organisasi karya tulis ilmiah disebut pula pembabakan karangan menuntun penulis untuk menyusun
organ atau komponen karangan yang diperlukan dan di mana ditempatkannya sesuai dengan konvensi naskah. Ada tiga komponen utama dalam karangan sesuai dengan konvensi yaitu:
a. komponen pelengkap awal (disebut pula bagian pendahulu) yang berisi butir beriku sesuai dengan kebutuhan dengan urutan
1. halaman judul
2. halaman pengesahan (untuk
tugas akhir dsb)
3. prakata
4. kata pengantar (bila perlu)
5.sari (abstrak
dalam bahasa Indonesia)
6.abstrak dalam
bahasa Inggris dsb.
7.daftar isi
8.daftar tabel
9.daftar gambar
(peta, ilustrasi)
10.daftar lampiran
11.daftar lambang
dan singkatan
12.daftar istilah
(diberi penjelasan)
b. komponen utama (bagian isi) yang memuat uraian bab demi bab,
pasal demi pasal sesuai dengan
kerangka organisasi/isi.
c. komponen pelengkap akhir
(bagian penyudah) yang memuat organ
berikut dengan urutan
1.
Pustaka
2.
Lampiran
3.
indeks (penjurus) dapat berupa indeks istilah
atau nama
4. riwayat hidup penulis
4. riwayat hidup penulis
KONVENSI NASKAH
Konvensi naskah menyangkut uraian tentang:
1. Penggunaan kertas
2. Pias
3. Halaman Judul Karangan
4. Judul Organ Karangan dalam Uraian
5. Sistem Simbol Organisasi karangan
6. Nomor Halaman
7. Spasi Ketikan
8. Paragraf
9. Lampiran
10. Penulisan Catatan Kaki
11. Penyusunan Daftar Pustka
PENULISAN CATATAN KAKI
Menyangkut penjelasan tentang:
1. Pengertian
2. Fungsi
3. Tata cara penulisan
4. Singkatan-singkatan yang digunakan:
a. Ibidem
b. Loc.cit
c. Op.cit
PENULISAN DAFTAR PUSTAKA
Melingkupi cara penulisan daftar pustaka berupa:
1. Buku
2. Artikel Majalah
3. Artikel Jurnal
4. Artikel Surat Kabar
5. Situs Internet
0 komentar:
Posting Komentar